PIAUD

Profil utama lulusan Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) adalah sebagai pendidik pada satuan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang berkepribadian baik, berpengetahuan luas, inovatif, berwawasan global dalam melaksanakan tugas dan bertanggung jawab yang berlandaskan
etika keislaman.

  1. Tenaga Pendidika PIAUD : Menjadi guru Raudhatul Athfal (RA)/Bustanul Athfal (BA)/Taman Kanak-Kanak (TK), Kelompok Ber-main (KB), Taman Penitipan Anak (TPA), dan Satuan PAUD Sejenis (SPS) yang memiliki kepribadian baik, memiliki pengetahuan yang luas dalam bidang kepaudan, memiliki keterampilan dalam pembelajaran.
  2. Konsultan PIAUD : Menjadi konselor PIAUD. Bertugas dan bertanggung jawab memberi layanan bimbingan dan konselingkepada anak didik di satuan pendudikan (Raudhatul Athfal (RA)/Bustanul Athfal (BA)/Taman Kanak-Kanak (TK), Kelompok Bermain (KB), Taman Penitipan Anak (TPA), danSatuan PAUD Sejenis (SPS))